Lombok Utara – Polsek Tanjung, Polres Lombok Utara melakukan kegiatan pengamanan prosesi Piodalan di Pura Lingsar Bebengan, Kecamatan Tanjung, Kabupaten Lombok Utara, Senin, 9 Desember 2024.
Kegiatan pengamanan tersebut dilakukan oleh Polsek Tanjung untuk memastikan keamanan dan kelancaran arus lalu lintas selama prosesi piodalan berlangsung.
Kapolres Lombok Utara AKBP Didik Putra Kuncoro, .S.I.K., M.Si., melalui Kapolsek Tanjung AKP Remanto, SH., menerangkan “Pengamanan ini kami lakukan demi kehikmatan dan kenyamanan umat Hindu melaksanakan persembahyangan”.
“Sejumlah personil kami turunkan dalam pengamanan upacara piodalan di pura Lingsar Bebengan dengan berkolaborasi dengan pam swakarsa pecalang untuk bersama – sama mengantisipasi kemacetan dan mengamankan jalannya persembahyangan umat Hindu”.
“Kami berharap pengamanan yang kami berikan ini dapat melancarkan prosesi upacara Odalan dan menjaga khidmat umat Hindu menjalankan ibadah” tutup AKP Remanto.
Related News
hukrim.lombokprime.com/2024/12/25/jelang-ibadah-natal-sat-brimob-polda-
ntb-laksanakan-sterilisasi-amankan-gereja-di-ntb/" class="recent-title heading-text" title="Jelang Ibadah Natal, Sat Brimob
Polda NTB laksanakan Sterilisasi & Amankan Gereja di NTB" rel="bookmark">Jelang Ibadah Natal, Sat Brimob Polda NTB laksanakan Sterilisasi & Amankan Gereja di NTB
polri/" class="recent-title heading-text" title="Pendeta Hingga Jemaat Gereja Apresiasi Pengamanan Natal Oleh Polri" rel="bookmark">Pendeta Hingga Jemaat Gereja Apresiasi Pengamanan Natal Oleh Polri
kapolri-mari-genggam-erat-persatuan-dan-kesatuan/" class="recent-title heading-text" title="Ucapkan Selamat Natal, Kapolri: Mari Genggam Erat Persatuan dan Kesatuan" rel="bookmark">Ucapkan Selamat Natal, Kapolri: Mari Genggam Erat Persatuan dan Kesatuan
Ops Lilin Rinjani 2024 Polres Bima Kota Bersiaga Amankan Malam Misa Natal di Gereja Santo Yusuf Raba" rel="bookmark">Personel Ops Lilin Rinjani 2024 Polres Bima Kota Bersiaga Amankan Malam Misa Natal di Gereja Santo Yusuf Raba
bhabinkamtibmas-paruga-sigap-bantu-evakuasi-barang-warga-terdampak-
banjir/" class="recent-title heading-text" title="Polri Peduli, Bhabinkamtibmas Paruga Sigap Bantu Evakuasi Barang Warga Terdampak Banjir" rel="bookmark">Polri Peduli, Bhabinkamtibmas Paruga Sigap Bantu Evakuasi Barang Warga Terdampak Banjir